TIMES BONDOWOSO, JAKARTA – Tak bisa dipungkiri bahwa mempunyai nama FF keren menjadi kebanggaan tersendiri bagi para pemain game Free Fire. Nantinya, nama ini akan menjadi ID yang dipakai guna membedakan antara penemuan satu dengan pemain lain dalam game tersebut.
Nantinya, terdapat sejumlah keuntungan yang mampu diperoleh pemain yang mempunyai nama akun FF keren. Misalnya seperti karakter yang dimiliki, akan tambah dikenal banyak pemain lainnya. Berikut beberapa inspirasi nama akun FF keren dalam beragam kategori yang perlu diketahui:
1. Nama FF Keren untuk Perempuan
Pilihan pertama dari daftar nama FF Keren datang dari kategori perempuan. Mengingat seorang gamers tidak hanya datang dari kalangan cowok saja. Banyak juga gamers yang datang dari kalangan perempuan.
Untuk itulah bagi pemain yang mempunyai karakter perempuan dan bingung memilih nama. yang pas. Maka beberapa nama akun FF berikut sebagai inspirasi sebagaimana yang ada di Isp_polibatam.id:
- WomEn AzzuRaaa
- SoFiA Chutee
- GirL hAni cUte
- AngEl FrOm montAin
- GiRl miRarisTa 45
- X35 WariOr 42
- HanGgInI o2 13
- NuMbEr OnE SelAlU
- IaM WiNneR AlwYs
- QuEen oF FF
- gIrL MartIsiA
- 15 qUeeN 15
- NiCe One
- 11bElla MonIcA 11
- NaDiA iNd
- GirL MayA
- FaRiSa GirL
- NiCe GiRl 22
- KaRinA GoOd gIrL
- LAdY soNyA
- MAyA SAri BerTemu
- Nice AdAa 35
- RoS 18 FIlDiA
- AlwYs ALmA
- IaM cUte NadA
- DesI BAck agaIn
- LUna SeLalU diSiNi
2. Nama FF Keren Bucin
Masa sekarang ini, istilah kata bucin cukup sering dipakai dalam berbagai hal. Mulai dari postingan di sosial media, sampai dengan komentar di sosial media. Nyatanya, istilah bucin tersebut juga dipakai nama dalam akun FF sejumlah pemain.
Bahkan menurut sejumlah gamers kata bucin dipilih sebagai nama lantaran tampak unik dan berbeda ketimbang lainnya. Dimana nama-nama unik tersebut hanya sekedar have fun saja. Jika pemain game Free Fire tertarik mencoba nama FF Keren bucin, bisa simak ulasan berikut:
- +62 Cinta Kamu
- Sayangku Forever 41
- +62 goOd GirL
- PaCarAn YuK
- LovE kaMu
- Prince vs Princess
- CaRe? AlwYs?
- LOvE DefRi
- AlwYs LOvE
- HeY kaNgeN AkU yAnk
- KAmU cinTaKu
- CIe CinTa aKu Ya
- BuCiN YanG BerKeLas
- PunyA SeNdy
- JangAn MarAh Bos
- BaPeR AslI
- SakUrA vS SAsUkE
- AwAs SaYang
- CintA mAtI Mu
- TasTe LovE
- DInA rinDu KaMu
- SeLaMat PagI sayAng
- ApA Kabar SayAnG
- MAlAm sunYi
- SenYum dOnG bOs
- SIkaT AjAh
- LAma tAk bertEmu
- SusaH siNyaL
- BaPeR sEkalI
- IngiN BerTemu
- SaBar AkU uNtUk kAmu
3. Nama FF Keren Payung
Tidak sedikit pemain Free Fire menggunakan ikon lambang payung, sebagai tambahan karakter dalam nama. Nantinya beberapa nama berikut bisa disisipkan ikon payung, entah bagian depan, belakangan ataupun tengah:
- Mrs☔ gamers pro ☔
- Sonia ☔Dark
- Aim Okey ☔
- ☔Jo☔ker
- Txc Boy ☔
- ☔Mr Ra☔ka
- Pd☔w Santai Aja
- HeY Wo☔les Bos ☔
- CU☔te Girl ☔
- ☔ King ☔
- HeY Sia☔pa Itu ☔
- Ratu Gamers ☔
- Sa☔bar poool ☔
- Lagi Men☔ang
- Ting☔kah Lucu ☔
- ☔Senang Selalu ☔
- Biarkan ☔ Saja
- Tetap ☔ Sedia
- Hanya ☔ KamU
- The ☔ Princess ☔
- Siap Bos ☔
- Mrs ☔ Amanda ☔ BB
- SENin ☔ Ajah ☔
Demikian pembahasan mengenai daftar ama. FF Keren, yang bisa menjadi rekomendasi saat hendak membuat akun. Jika sudah terlanjur mempunyai nama kurang sesuai dengan keinginan, tenang saja. Pasalnya hal tersebut masih bisa diganti.
Tinggal sesuaikan saja dengan karakter yang ingin ditunjukkan. Karena, semakin unik nama maka kemungkinan semakin terkenal pula karakter yang dimiliki.
Artikel ini sebelumnya sudah tayang di TIMES Indonesia dengan judul: Kumpulan Nama FF Keren dalam Beragam Kategori
Pewarta | : |
Editor | : Deasy Mayasari |